Rancang Bangun Sistem Informasi Penyaluran Dana Zakat

Authors

  • Andi Roy Politeknik Negeri Fakfak
  • Hasan Basri Politeknik Negeri Fakfak
  • Muh Tahir Rumfot Politeknik Negeri Fakfak

DOI:

https://doi.org/10.55606/isaintek.v4i1.39

Keywords:

zakat, waterfall, Sistem Informasi

Abstract

Teknologi  informasi  saat  ini  semakin  cepat  memasuki  berbagai  bidang, sehingga  semakin  banyak  perusahaan  yang  berusaha  meningkatkan  usahanya terutama dalam bidang bisnis yang berkaitan erat dengan teknologi informasih itu sendiri. Berdasarkan  realita  di  atas  maka  penulis  ingin  memberikan suatu  solusi  dengan  merancang  dan  mengaplikasikan  suatu  alur  kerja  dengan menggunakan  system  penyaluran  dana  zakat  yang  khususnya  kepada  mustahik dengan membuat system informasi yang akan di gunakan untuk system zakat. Pada penelitian ini, penulis mengembangkan system menggunakan metode waterfall. Hasil implementasi dari perancangan penelitian ini berupa sebuah Sistem  Informasi  Penyaluran  Dana  Zakat pada Masjid Agung Baitul Makmur kabupaten fakfak.

 

 

Downloads

Published

2021-06-01

How to Cite

Andi Roy, Hasan Basri, & Muh Tahir Rumfot. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Penyaluran Dana Zakat . Jurnal Informasi, Sains Dan Teknologi, 4(1), 8–13. https://doi.org/10.55606/isaintek.v4i1.39