Rancang Bangun RFID (Radio Frequency Identification) Untuk Media Presensi Mahasiswa

Authors

  • Mokhamad Iklil Mustofa uin walisongo semarang

DOI:

https://doi.org/10.55606/isaintek.v5i01.73

Keywords:

RFID, Student, Presence, RFID Reader

Abstract

Tujuan dari penelitian ini, yaitu memberikan wawasan kekinian tentang perkembangan teknologi di era industri 4.0 dan 5.0, yang akan digunakan untuk memberikan manfaat yang sangat efisien dan mudah digunakan serta memberikan alternatif untuk penggunaan jangka panjang di bidang industri maupun pendidikan. RFID (Radio Frequency Identification) merupakan sebuah metode identifikasi dengan menggunakan sarana yang disebut label RFID atau transponder untuk menyimpan dan mengambil data jarak jauh. Label atau kartu RFID adalah sebuah benda yang bisa dipasang atau dimasukkan di dalam sebuah produk, hewan atau bahkan manusia dengan tujuan untuk identifikasi menggunakan gelombang radio. RFID ini akan dimanfaatkan dalam bidang pendidikan berupa presensi mahasiswa di Perguruan Tinggi. Masingmasing Mahasiswa akan memegang kartu RFID dan ketika masuk kelas akan menempelkan kartu RFID tersebut di Reader RFID yang terpasang di dalam kelas atau di Laptop Dosen, sehingga Dosen tidak perlu lagi memanggil nama-nama mahasiswa yang berangkat

References

Agung Permana, M. A. (2021). PERANCANGAN ALAT DAN SISTEM ABSENSI NON – PNS. Jurnal Informatika dan Komputer (INFOKOM), 14-27.

Ari Purnama, F. N. (2022). SMART COUNTER PADA KAPASITAS BUS TRANSJAKARTA MENGGUNAKAN SENSOR INFRARED BERBASIS ARDUINO UNO. JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika), 175-185.

Erlangga Erlangga, Y. O. (2020). Digitalisasi Presensi Kelas Offline Berbasis Radio. Jurnal Sistem Informasi dan Telematika, 141-149.

Ery Murniyasih, A. J. (2021). PERANCANGAN PERANCANGAN PROTOTYPE KARTU PELAJAR CERDAS DI MA INSAN KAMIL KOTA SORONG BERBASIS RFID. JURNAL TEKINKOM, 104-111.

Kukuh Prasetyo, U. D. (2020). Perancangan Sistem Presensi Untuk Pegawai Dengan RFID Berbasis IoT. Journal of Information Technology, 25-32.

Setyawan, R. A. (2015). Pengembangan Sistem Presensi Mahasiswa Elektronik Berbasis RFID . EECCIS, 130-137.

Downloads

Published

2022-06-19

How to Cite

Mustofa, M. I. (2022). Rancang Bangun RFID (Radio Frequency Identification) Untuk Media Presensi Mahasiswa. Jurnal Informasi, Sains Dan Teknologi, 5(01), 17–20. https://doi.org/10.55606/isaintek.v5i01.73